Bagi anda yang membeli iPhone melalui agen/konter/toko kebanyakan akan mendapatkan garansi toko dengan tenggang waktu 1 bulan pasca melakukan pembelian.
Nah jika anda membeli lewat distributor, garansi akan diberikan namun hanya dapat dilakukan klaim service ke pihak distributor bukan vendor resmi.
Lantas bagaimana sebenarnya memerikan garansi resmi atau tidaknya ?
Cara Cek Garansi iPhone Resmi
- Langkah pertama yang harus anda lakukan yakni masuk ke menu “Pengaturan/Setting” pada ponsel iPhone anda.
-
Kemudian plih menu ‘General’
-
Lanjutkan dengan memilih ‘About’
-
Lalu anda akan disuguhkan tampilan serial number dari ponsel iPhone anda.
Eits tidak cukup sampai disini ya, langkah diatas hanyalah untuk mengetahui serial number dari iPhone anda yang nantinya akan dicocokkan ke sebuah database.