Pembangunan yang dilakukan juga dapat berdampak baik pada masyarakat hal tersebut juga dalam mensukseskan program petani berjaya.
Karena tujuannya bagaimana petani berjaya ini dapat memaksimalkan hasil pertaniannya lancar dan ditunjang dengan jalan yang baik,” tegasnya.
Pembangunan di daerah-daerah Kabupaten juga perlu dilakukan untuk dapat menunjang perekonomian.
“Perlunya fasilitas jalan lingkungan menuju tempat-tempat pertanian supaya program petani berjaya ini dapat dilaksanakan secara maksimal,” tutupnya. (Agis)