Cara Klaim Tukar Kode Redeem FF
Untuk mendapatkan hadiah di game Free Fire, pertama-tima lakukan login ke akun Free Fire Anda.
– Pastikan bahwa akun tersebut sudah terhubung dengan akun Facebook atau VK.
– Kemudian buka halaman website resmi https://reward.ff.garena.com.
– Setelah itu, masukkan kode redeem yang Anda miliki ke dalam kolom “Redeem Your Code” dan klik tombol CONFIRM.
– Hadiah akan segera dikirim ke menu email di game.
Jadi, tidak perlu repot-repot mengambil hadiah tersebut di tempat yang jauh. Cukup dengan beberapa langkah saja, Anda sudah bisa menikmati hadiah tersebut.